Why Bottoming Out Your Suspension Is Bad
You've probably experienced the car's suspension bottoming out. This often happens when the suspension is modified, for example with a shorter spring to lower your car.
Usually, when the car is lowered, the suspension travel distance does not change but becomes shorter and shorter. As a result, when exposed to an uneven surface, the suspension will feel more rigid, hard, and solid. It usually also becomes less comfortable.
Because your suspension could have bottomed out.
Bottom out is a condition where the shock absorber of the car can no longer move. So, it will hit the stopper if there is one.
This is actually not good for several reasons. In addition to safety reasons, suspension components can also be damaged.
Because when the shock often bottoms out, it indicates that the shock is experiencing an excessive load. If it continues, then the shock can be damaged or leaked.
So if you want to modify the car, especially in terms of suspension, Forceum suggests using a spring or lowering kit that is not too low.
If you want to be even lower, it's a good idea to use a coilover or make changes to the shock to adjust the travel.
Indonesia ![]()
Kamu mungkin pernah merasakan suspensi mobil yang mentok atau bottoming out. Hal ini seringkali terjadi bila suspensi dimodifikasi, misalnya dengan per yang lebih pendek agar mobil terlihat lebih ceper.
Biasanya ketika mobil dibuat ceper, jarak travel suspensi tidak berubah, namun menjadi semakin pendek. Alhasil ketika terkena permukaan yang tidak rata, maka suspensi akan terasa lebih rigid, keras, dan solid. Biasanya juga menjadi kurang nyaman.
Karena, suspensi mu bisa saja mengalami bottom out atau mentok.
Bottom out adalah kondisi dimana shock absorber dari mobil tidak dapat bergerak lagi atau mentok. Sehingga, Ia akan mentok mengenai stopper bila ada.
Hal ini sebenarnya kurang baik karena beberapa alasan. Selain alasan keamanan, komponen suspensi juga bisa mengalami kerusakan.
Karena ketika shock sudah sering mentok, hal tersebut menandakan shock mengalami beban berlebih. Jika terus berlanjut, maka shock bisa mengalami kerusakan atau kebocoran.
Sehingga jika ingin memodifikasi mobil, terutama dari segi suspensi, Forceum menyarankan untuk menggunakan per atau lowering kit yang tidak terlalu rendah.
Jika ingin lebih ceper lagi, baiknya menggunakan coilover atau perubahan pada shock agar bisa menyesuaikan.